[KEMBALI KE MENU SEBELUMNYA] 



Percobaan 1 Kondisi 9:

Buatlah rangkaian seperti gambar percobaan 1 dengan sumber 3.3V


Gambar Rangkaian Percobaan 1 Kondisi 9
Gambar rangkaian sebelum dijalankan

Gambar Rangkaian Percobaan 1 Kondisi 9
Rangkaian disimulasikan








Video Percobaan 1 Kondisi 9



Counter asyncronus

counter asycronus terdiri dari beberapa modul JK flip flop,counter ini bekerja dengan JK sebagai input dan clock sebagai sumber pulsa, modul JK yang tersusun tersebut bergantung pada output dari modul JK sebelumnya, jika output pada modul pertama adalah 1,maka nilai 1 tersebut lah yang akan menjadi nilai inputan bagi modul JK selanjutnya,dan begitu seterusnya.
lalu switch "set" dan "reset" berfungsi untuk membuat seluruh output dari modul JK tsb menjadi 1 semua atau 0 semua.
 J-K flip-flop yang digunakan adalah jenis 74LS112.